Senin, 06 Maret 2017

TUGAS 2



Analisa Kadar Karbohidrat Metode Luff dalam Sampel  Mie Instant

Dasar prinsip   :

Seluruh senyawa karbohidrat (polisakarida) dihidrolisi oleh asam klorida (HCl) dan panas membentuk monosakarida. Monosakarida yang terbentuk kemudian di oksidasi dengan larutan Luff sehingga larutan Luff mengalami reduksi (merah bata), kemudian kelebihan larutan Luff di reduksi lagi dengan KI dalam suasana asam dan membebaskan I2. Iod yang di bebaskan di titar dengan dengan larutan natrium tiosulfat hingga titik akhir tercapai.

Reaksi             :


Bagan kerja     :


Tidak ada komentar:

Posting Komentar